Peduli Bencana, MAC LMPI Cicurug Gelar Baksos

Peduli Bencana, MAC LMPI Cicurug Gelar Baksos

CYBER88 | Sukabumi -- Ormas Laskar Merah Putih (LMPI) MAC. Cicurug, Kamis (24/9) melakukan kegiatan Bakti sosial dengan membagikan sembako pada korban banjir bandang yang terjadi beberapa hari kebelakang.

Kepedulian terhadap sesama tersebut dilaksanakan yang di dua Kecamatan Cidahu dan Kecamatan Cicurug Kabupaten Sukabumi Jawa Barat.

Ditemui Cyber88.co.id, Wakil Ketua LMPI MAC Cicurug Zenal Aidin Mengatakan, "Saya dari ormas LMPI yang terdiri dari beberapa pengurus dan anggotanya beserta MAC Cigombong yang turut bergabung dalam kegiatan ini, turut prihatin dengan musibah Yang melanda dua kecamatan di Sukabumi.

Dikatakannya, daerah yang di sambanginya yakni, Kampung Cibuntu kedesan pasawahan dan pondok Kaso Tengah Kecamatan Cidahu dan Desa Kompa kecamatan Parung kuda. 

Mudah - mudahan korban di berikan ketabahan dan kesabaran, "ujar waka zenal abidin

Masih kata zenal. Tidak di sini juga kita juga membantu bencana yang di Cibuntu Kecamatan Cicurug yang di laksanakan oleh panglima berod sebagai pengurus Ormas

Bantuan yang kita salurkan berupa sembako seperti beras, mie, telor dan makanan ringan.

Mukin tidak di sini saja kita akan terus menggalang dana untuk daerah yang belum mendapatkan saluran bantuan yang belum tersentuh.

Walaupun Ormas Laskar Merah Putih Indonesia ini baru berjalan 2 hari, Insyaallah kita kan terus membantu kepada sodara kita yang terkena musibah.

Saya ucapakan terima kasih kepada seluruh anggota Laskar Merah Putih Indonesia dan para pengurus yang telah membantu dalam kegiatan ini, berupa bahan-bahan pokok. 

Semoga apa yang di berikan dapat di balas oleh Allah SWT amin," pungkas zenal (Nurul Mila)

 

Komentar Via Facebook :